Manajemen Sumber Daya Data
slide 5
Manajemen Sumber Daya Data
-Konsep Data
-Manajemen Database
-Jenis Database
-Konsep Data
-Manajemen Database
-Jenis Database
Tujuan Pembelajaran
Jelaskan nilai bisnis menerapkan proses data pengelolaan sumber daya dan teknologi dalam sebuah organisasi.
Garis keuntungan dari pendekatan manajemen database untuk mengelola sumber daya data bisnis, dibandingkan dengan pendekatan pemrosesan file.
Jelaskan bagaimana perangkat lunak manajemen database membantu profesional bisnis dan mendukung operasi dan manajemen bisnis.
Jelaskan nilai bisnis menerapkan proses data pengelolaan sumber daya dan teknologi dalam sebuah organisasi.
Garis keuntungan dari pendekatan manajemen database untuk mengelola sumber daya data bisnis, dibandingkan dengan pendekatan pemrosesan file.
Jelaskan bagaimana perangkat lunak manajemen database membantu profesional bisnis dan mendukung operasi dan manajemen bisnis.
Tujuan Pembelajaran
Memberikan contoh untuk menggambarkan setiap konsep berikut:
-Jenis utama dari database
-Gudang data dan data mining
-Elemen data logis
-Struktur database yang Fundamental
-pengembangan database
Memberikan contoh untuk menggambarkan setiap konsep berikut:
-Jenis utama dari database
-Gudang data dan data mining
-Elemen data logis
-Struktur database yang Fundamental
-pengembangan database
Kasus 1: Harrah Entertainment
dan Lainnya
Untuk kasino, salah satu aset yang paling penting adalah data tentang pelanggan high-rol
Apa langkah yang dapat diambil untuk mencegah karyawan dari mencuri data ini?
manajerial
legal
teknis
Untuk kasino, salah satu aset yang paling penting adalah data tentang pelanggan high-rol
Apa langkah yang dapat diambil untuk mencegah karyawan dari mencuri data ini?
manajerial
legal
teknis
Kasus studi Pertanyaan
Mengapa perkembangan TI membantu untuk meningkatkan nilai sumber daya data banyak perusahaan?
Bagaimana kemampuan ini meningkat tantangan keamanan terkait dengan melindungi sumber daya perusahaan data?
Bagaimana perusahaan dapat menggunakan TI untuk memenuhi tantangan keamanan data sumber daya?
Mengapa perkembangan TI membantu untuk meningkatkan nilai sumber daya data banyak perusahaan?
Bagaimana kemampuan ini meningkat tantangan keamanan terkait dengan melindungi sumber daya perusahaan data?
Bagaimana perusahaan dapat menggunakan TI untuk memenuhi tantangan keamanan data sumber daya?
Dunia Internet Kegiatan Nyata
Perusahaan semakin mengadopsi posisi bahwa data merupakan aset yang harus dikelola dengan tingkat yang sama perhatian seperti yang kas dan modal lainnya. Menggunakan Internet,
Lihat jika Anda dapat menemukan contoh bagaimana perusahaan memperlakukan data mereka.
Apakah tampaknya ada hubungan antara perusahaan yang melihat data mereka sebagai aset dan perusahaan yang sangat sukses dalam industri masing-masing?
Perusahaan semakin mengadopsi posisi bahwa data merupakan aset yang harus dikelola dengan tingkat yang sama perhatian seperti yang kas dan modal lainnya. Menggunakan Internet,
Lihat jika Anda dapat menemukan contoh bagaimana perusahaan memperlakukan data mereka.
Apakah tampaknya ada hubungan antara perusahaan yang melihat data mereka sebagai aset dan perusahaan yang sangat sukses dalam industri masing-masing?
Real World Kelompok Kegiatan
Kasus ini menggambarkan betapa berharganya sumber data untuk industri kasino. Dalam kelompok kecil,
Diskusikan industri lainnya dimana data mereka jelas nyawa mereka.
Sebagai contoh, telah diperkirakan bahwa setiap perusahaan di industri keuangan akan memiliki harapan hidup kurang dari 100 jam jika mereka ditempatkan dalam posisi di mana mereka tidak bisa mengakses data organisasi mereka. Apakah Anda setuju dengan perkiraan ini?
Kasus ini menggambarkan betapa berharganya sumber data untuk industri kasino. Dalam kelompok kecil,
Diskusikan industri lainnya dimana data mereka jelas nyawa mereka.
Sebagai contoh, telah diperkirakan bahwa setiap perusahaan di industri keuangan akan memiliki harapan hidup kurang dari 100 jam jika mereka ditempatkan dalam posisi di mana mereka tidak bisa mengakses data organisasi mereka. Apakah Anda setuju dengan perkiraan ini?
ontoh elemen data logis

undamental Konsep data
Karakter: abjad tunggal, simbol numerik atau lainnya
Lapangan atau data item: pengelompokan karakter yang terkait
Merupakan sebuah atribut (karakteristik atau kualitas) beberapa entitas (objek, orang, tempat atau peristiwa)
Contoh: gaji
Record: pengelompokan semua bidang yang digunakan untuk menggambarkan atribut dari suatu entitas
Contoh: catatan penggajian dengan nama, SSN dan tingkat upah
Karakter: abjad tunggal, simbol numerik atau lainnya
Lapangan atau data item: pengelompokan karakter yang terkait
Merupakan sebuah atribut (karakteristik atau kualitas) beberapa entitas (objek, orang, tempat atau peristiwa)
Contoh: gaji
Record: pengelompokan semua bidang yang digunakan untuk menggambarkan atribut dari suatu entitas
Contoh: catatan penggajian dengan nama, SSN dan tingkat upah
Fundamental Konsep data
File atau tabel: sekelompok catatan terkait
Database: koleksi terpadu dari elemen data yang berhubungan secara logis
File atau tabel: sekelompok catatan terkait
Database: koleksi terpadu dari elemen data yang berhubungan secara logis
Listrik Utilitas database
Struktur DBMS Awal
Rekaman diatur dalam struktur seperti pohon
Hubungan adalah satu-ke-banyak
Struktur hirarkis
Rekaman diatur dalam struktur seperti pohon
Hubungan adalah satu-ke-banyak
Struktur hirarkis
Struktur hirarkis
Struktur hirarkis
BATASAN
DATA DAN INFORMASI
Data merupakan
fakta mengenai objek, orang atau entiti.. Data dapat berupa kuantitatif, dan kualitatif.
Data tinggi badan suatu kelompok orang merupakan data kuantitatif, sedangkan
hasil pengukuran evaluasi pekerjaan atau deskripsi kerja merupakan bentuk data
kualitatif. Data dikumpulkan oleh suatu lembaga dan dimanfaatkan oleh berbagai
jenis pemakai dengan cara yang berbeda-beda. Gambar 1 adalah gambaran bagaimana
data tersebut diperoleh, dimanfaatkan kemudian menghasilkan data kembali.
Pada
umumnya data dikelola mengikuti suatu hirarki data yang terdiri dari elemen
data, cantuman (record), ruas (field) dan file. Istilah-istilah ini akan
dijelaskan kemudian.
Informasi merupakan hasil analisa dan sintesa data. Informasi
merupakan data yang telah diorganisasikan dalam bentuk yang sesuai untuk
digunakan oleh pemakai data yang sesuai, misalnya untuk jurutulis, analis,
manajer dan lain-lain.
MENGELOLA
SUMBER DAYA DATA
Sistem
informasi menyediakan informasi yang akurat, tepat waktu, dan relevan. Akurat
berarti bebas dari kesalahan, tepat waktu berarti tepat ketika informasi ini
tersedia untuk pembuatan keputusan daat dibutuhkan, relevan berarti ketika
informasi ini berguna dan sesuai untuk berbagai tipe pekerjaan dan keputusan
yang memerlukannya. Istilah dan konsep Organisasi File.Sistem komputer
mengelola data dalam bentuk hierarki yang diawali dengan bit, byte, kemudian
menjadi field, record, file dan database. Bit: unit terkecil
dari data yang dapat dikelola komputer. Byte: karekter tunggal
yang dapat berbentuk huruf, angka, atau simbol lainnya. Field:pengelompokan
karakter-karakter menjadi suatu kata, kelompok kata-kata, nomor yang lengkap. Record: misal
seperti nama siswa, jurusan yang diambil, tanggal dan nilai/tingkatan. File: kempulan
record dengan tipe yang sama.
Masalah-maslah
dalam lingkungan File Tradisional
Setiap aplikasi memerlukan file sendiri dan
program komputer sendiri untuk beroperasi. Proses ini terjadi ke berbagai file
utama yang diciptakan, dipelihara, dan dioperasikan secara terpisah oleh divisi
atau departemen dan berlangsung 5 sampai 10 tahun, organisasi ini akan dipenuhi
dengan ratusan program dan aplikasi yang sangat sulit untuk dijaga dan
dikelola. Masalah-masalah itu antara lain:
·
Redudensi Data
dan Inkonsistensi
Adalah
kehadiran duplikasi data (pengulangan data) dalam berbagai file data. Jadi
beberapa data yang sama disimpan dilebih dari satu tempat atau lokasi. Hal
ini berakibat perusahaan sulit menciptakan menajemen hubungan pelanggan,
manajemen rantai penawaran, atau sistem perusahaan yang mengintegrasikan data
dari sumber daya yang ada.
·
Ketergantungan
Program Data
Ketergantungan program data berarti pasangan
data yang disimpan dalam file dengan program soecifikasi yang dibutuhkan untuk
meng-update dan memelihara, jika merubah programnya membutuhkan prubahan data.
·
Kurang fleksibel
Sistem file tradisional tidak dapat memberikan
laporan atau respon ad hoc untuk kebutuhan informasi yang tidak terantisipasi
secara tepat waktu.
·
Kurang
pengamanan
Hanya ada sedikit pengendalian, akses ke da
distribusi dari informasi dapat lepas dari pengendalian manajemen tidak
mengetahui siapa yang akses dan mengubah data organisasi.
·
Kurang
pembagian dan ketersediaan data
Kurangnya pengendalian akses ke data
menyulitkan orang-orang untuk mendapatkan informasi.
Pendekatan
Database untuk mengelola data.
Database adalah kumpulan dari data yang
dikelola untuk melayani aplikasi-aplikasi secara lebih efisien dengan cara
memusatkan data dan mengendalikan pengulangan data.
Sistem
Manajemen Database.
adalah sofware yang memudahkan organisasi untuk
memusatkan data, mengelolanya secara efisien, dan menyediakan akses ke data
yang disimpan dengan program-program aplikasi. Logical view menunjukan data
yang dapat dimengerti oleh pengguna atau spesial bisnis. Physical View
menunjukan bagaimana data sebenarnya dikelola dan disusun pada media
penyimpanan fisik. Skema Konseptual yaitu deskripsi logika dalam keseluruhan
database menunjukan keseluruhan elemen-elemen data dan hubungan. Skema Fisikal
atau Skema Internal yaitu spesifikasi dari bagaimana data pada skema konseptual
disimpan dimedia fisik. Subskema yaitu seperangkat spesifik data dari database,
atau view, yang dibutuhkan oleh setiap pengguna atau program aplikasi.
Komponen sistem manajemen database:
1. Bahasa
definisi data.
2. Bahasa
manipulasi data.
3. Kamus data.
Bahasa definisi data yaitu bahasa formal
programer yang digunakan untuk merinci struktur dari isi database. Bahasa
manipulasi data yaitu bahasa khusus dalam DBMS yang digunakan dalam
menghubungkan beberapa bahasa pemrograman konvensional generasi ke-3 atau ke-4
untuk memakai data dalam database. Bahasa manipulasi yang paling utama saat ini
structured Query Language(SQL). Kamus data adalah file otomatis atau manual
yang menyimpan arti dari elemen-elemen data dan karekteristik data. Data dalam
database dijelaskan hanya satu kali dan digunakan dalam seluruh aplikasi yang
berbeda dalam database, karena itu akan menghilangkan redundansi data dan
ketidak konsistenan.
DBMS tidak dapat mengeliminasi pengulangan data
dalam keseluruhan organisasi, tapi dapat membantu mengendalikan adanya
pengulangan. Akses dan ketersediaan informasi dapat ditingkatkan dan biaya
pengembangan dan pemeliharaan data dapat dikurangi karena penggunaan dan
programer dapat menunjukan pertanyaan ad hoc dari data dalam database. DBSM
memudahkan mengelola data secara terintegrasi, memudahkannya dan
mengamankannya.
DBSM menggunakan model database yang berbeda
untuk menjaga jalur kesatuan, artribut, dan hubungan.
DBMS yang paling populer adalah relational
DBSM. Hubungan model data hadirkan seluruh data dalam database sebagai tabel 2
dimensi yang sederhana yang disebut relasi. Istilah yang tepat untuk sebuah
baris dalam suatu hubungan adalah tuple. Kekuatan model relasional adalah dapat
menghubungkan data di file atau tabel manapun ke data ditabel atau file
lainnya.
Hierarki DBMS digunakan untuk model hubungan
one-to-many menampilkan data dalam struktur seperti pohon. Dengan kata lain
orang tua dapat punya banyak anak, anak juga dapat mempunyai lebih dari satu
orang tua.
Database
Berorientasi Objek
Sistem manajemen database berorientasi objek
(OODBMS) menjadi populer karena dapat digunakan untuk mengatur berbagai
macam komponen multimedia yang digunakan di aplikasi Web (jaringan), yang
memadukan bagian informasi dari banyak sumber daya. OODBMS juga berguna untuk
menyimpan tipe data seperti data recursive.
Menciptakan
Lingkungan Database.
Untuk menciptakan lingkungan Database, kita
harus mengerti hubungan diantara data, tipe data yang akan dipelihara dalam database,
bagaimana data akan digunakan, dan bagaimana organisasi membutuhkan perubahan
untuk mengatur data dari perspektif perusahaan.
Mesin Database
Untuk
menciptakan suatu database, harus melewati dua latihan desain: desain
konseptual dan desain fisik. Desai konseptual, atau desai logikal, dari
database adalah suatu model abstrak dari database untuk persektif sebuah
bisnis, sedangkan desain fisik menunjukan bagaimana database diatur/disusun
dalam alat penyimpanan dengan akses langsung. Desain konseptual database
menjelaskan bagaimana elemen data dalam database dikelompokan. Proses untuk
membuat struktur data menjadi kecil, stabil, fleksibel, dan adaptif dari
kelompok data yang komplek disebut normalisasi (normalized).